
Mengutip dari beberapa sumber, bunga Lavender mempunyai arti yang sangat mendalam. Bunga ini melambangkan pengabdian, kesucian, dan juta cinta. anda bisa memilih bunga Lavender saat ingin merayakan moment yang spesial dengan pasangan anda, karena bunga Lavender juga melambangkan kesetiaan dalam hubungan. Selain itu, bunga Lavender juga mempunyai filosofi yang melambangkan keindahan dan kekaguman dengan seseorang.
Kalau anda mendapatkan bunga Lavender ini dari seorang laki-laki anda, itu pertanda bahwa laki-laki itu ingin mengatakan keanggunan dalam dirimu yang membuatnya merasa sangat kagum. Warna ungu dari bunga Lavender juga memberikan kesan feminin yang identik dengan seorang wanita, Tetapi, sayangnya masih banyak orang yang belum mengetahui tentang arti dari bunga Lavender sehingga belum banyak orang yang menyukai bunga ini.
Selain itu, bunga Lavender juga mempunyai berbagai jenis yang harus anda ketahui. berikut ini ada beberapa jenis-jenis dari bunga Lavender dan akan kami jelaskan makna dari jenis bunga Lavender lainnya.
1. Salvia Officinalis
Salvia Officinalis adalah jenis bunga Lavender yang berasal dari spanyol dengan daunnya yang berwarna Abu-abuan. Jenis dari bunga lavender ini yang berwarna merah muda dan ungu. Salvia Officinalis hadir dengan musim panas dan musim semi.
2. Lavandula multifida
Lavandula multifida adalah jenis bunga lavender yang berasal dari mesir dengan batang yang memilili bulu dan berwarna abu-abu. Kelopak dari bunga lavender ini berwarna ungu, violet biru, dan biru tua. Di bagian daunnya terdapat juga sirip yang ganda.
3. Lavender dentata
Lavender dentata adalah jenis bunga lavender yang berasal dari prancis yang mempunyai daun yang berwarna hijau abu-abu. Lavender dentata bunganya yang berwarna ungu dan juga sisi pinggirnya sedikit pucat.
4. Lavandula pinnata
Lavandula pinnata adalah jenis bunga lavender yang mempunyai warna ungu dan pada umumnya mekar pada saat musim panas.
5. Salvia apiana
Salvia apiana adalah jenis bunga lavender yang mempunyai warna putih dan pada umumnya digunakan sebagai ucapara dan ritual dalam berbagai suku yang ada di Amerika Serikat.
6. Lavandula pedunculata
Lavandula pedunculata adalah jenis bunga lavender yang mempunyai daun dengan berwarna hijau dan sedikit abu-abu. Bunga lavender jenis ini mempunyai geregi dengan pinggiran daunnya. Lavandula pedunculata bunganya yang berwarna ungu dan juga merah muda.
7. Lavandula angustifolia
Lavandula angustifolia adalah jenis bunga lavender yang mempunyai daun dengan warna hijau dan bunganya yang berwarna ungu dan juga merah muda. Jenis bunga lavender ini sama dengan jenis Lavandula angustifolia.
Kesimpulan
Jadi, itu dia arti dari jenis bunga lavender serta penjelasannya yang harus anda pahami dan ketahui. Semoga informasi ini bisa berguna dan bermanfaat untuk kalian semua yang ingin memahami bunga lavender, kalian bisa check aritikel ini dan ikuti selalu artikel yang akan kami buat dengan sangat menarik.